5 Manfaat Kacang Mete untuk Kesehatan

Informasi Manfaat dan Tips Hidup Sehat, Rahasia Cantik dan Aneka Manfaat

  • BERANDA
  • DAFTAR ISI
  • GAYA HIDUP
  • OBAT ALAMI
  • TIPS
    • Sehat
    • Diet
    • Cara
Home » Diet » Jantung Sehat » Kanker » Tulang » 5 Manfaat Kacang Mete untuk Kesehatan

5 Manfaat Kacang Mete untuk Kesehatan

Manfaat kacang mete untuk kesehatan mungkin jarang diketahui oleh masyarakat kita. kacang yang satu ini memang tidak sepopuler kacang tanah, mengingat belum banyak dijual dan juga harga kacang mete termasuk mahal. Namun, kalau soal rasa, kacang mete tentu jauh lebih enak ketimbang kacang tanah yang biasa kita konsumsi.

Kacang mete banyak ditemui pada cokelat-cokelat yang berkelas, dan biasanya kita juga jumpai pada kue lebaran. Ternyata kacang jambu monyet ini memiliki banyak khasiat untuk kesehatan. Hal ini dikarenakan kandungan yang terdapat di dalamnya.

Kandungan Nutrisi Kacang Mete

Kandungan lemak tak jenuh tunggal dan lemak tak jenuh ganda pada kacang mete atau kacang mente ini sangat baik untuk pertumbuhan sela. Selain dua jenis lemak baik tersebut, kacang mede juga orang sering menyebutnya ini juga mengandung tryptophan, fosfor, magnesium, tembaga, vitamin B, kalium, dan asam folat, kalsium dan zat besi juga ada dalam kacang mete, hanya saja kedua zat ini lebih sedikit dibandingkan dengan yang lainnya.

Manfaat Kacang Mete untuk Kesehatan Tubuh
5 Manfaat Kacang Mete untuk Kesehatan

Dari segitu banyak kandungan nutrisi kacang mete, lalu kira-kira apa saja manfaat kacang mete untuk kesehatan? Berikut ini beberapa manfaat yang bisa anda dapatkan apabila mengkonsumsi kacang mete, apalagi kalau secara teratur.

1. Sebagai makanan untuk diet menurunkan berat badan

Kacar gembira untuk anda yang sedang menjalankan program diet. Nah, kacang mete adalah makanan yang bagus untuk urusan ini. Kacang mete mengandung lemak tak jenuh yang bagus untuk menurunkan berat badan dan mengikis lemak dalam tubuh. Selain itu kandungan serat dalam kacang ini akan membuat tubuh lebih lama mempertahankan rasa kenyang sehingga nafsu makan akan berkurang.

2. Menjaga Kesehatan jantung

Kandungan monounsaturated fats atau lemak tak jenuh tunggal dalam kecang mete akan mengusir kolesterol jahat yang bisa menghambat sirkulasi darah dari jantung atau ke jantung. Serta menghalau kolesterol jahat dalam tubuh.

3. Menguatkan pikiran

Mengkonsumsi kacang mete diketahui juga mengutkan pikiran dan cara berpikir karena kandungan lemak tak jenuh tunggal dan tak jenuh ganda dalam kacang mete akan melancarkan oksigen ke otak, selain itu juga juga punya hubungan dengan perkembangan sel-sel otak lainnya.

4. Mengurangi resiko kanker

Kandungan vitamin C pada kacang mete dapat berfungsi sebagai anti oksidan dalam tubuh, anti oksidan ini akan mengurangi perkembangan kanker sebagaimana pada buah jeruk.

5. Menguatkan tulang

Kandungan magensium dalam kacang mete akan membuat tulang tumbuh dan berkembang dengan baik, serta membantu pembentukan struktur tulang dan kepadatan tulang.
Bagaimana? Luar biasa bukan? Itulah 5 Manfaat Kacang Mete untuk Kesehatan yang harus anda ketahui, semoga bermanfaat. Tetap jaga kesehatan tubuh ya. Baca juga Kandungan Nutrisi dan Manfaat Jeruk Bali untuk Kesehatan.
Label: Diet, Jantung Sehat, Kanker, Tulang
Posting Lebih Baru Beranda Posting Lama

Baca Juga

  • Inilah 19 Artis Indonesia dengan Tahi Lalat di Wajah
    Inilah 19 Artis Indonesia dengan Tahi Lalat di Wajah
    Apa arti tahi lalat bagi anda? Mungkin sebagian dari anda menganggap tahi lalat tidak ada artinya apa-apa, tidak bermakna apa-apa. Tetapi b...
  • Cara Ampuh Agar Lulus Tes Kesehatan Medical Check Up
    Cara Ampuh Agar Lulus Tes Kesehatan Medical Check Up
    Cara Ampuh Agar Lulus Tes Kesehatan Medical Check Up - Jika sebelumnya kita sudah membahas Cara Ampuh Agar Lulus dan Sukses Tes Interview ,...
  • Rahasia Tahi Lalat untuk Membaca Kepribadian Orang
    Rahasia Tahi Lalat untuk Membaca Kepribadian Orang
    Rahasia Tahi Lalat - Dunia ini menyimpan misteri. Konon, ada tanda-tanda lahir yang sudah dimiliki manusia yang itu bisa digunakan membaca ...
  • Cara Merawat Kulit Wajah Sesuai Jenis Kulit Anda
    Cara Merawat Kulit Wajah Sesuai Jenis Kulit Anda
    Merawat kulit wajah secara alami dengan bahan-bahan tradisional harus sesuai jenis kulit anda. Untuk kulit berminyak misalnya, anda bisa me...
  • Gymnema Sylvestre untuk Pengobatan Diabetes dan Kontrol Gula Darah
    Gymnema Sylvestre untuk Pengobatan Diabetes dan Kontrol Gula Darah
    Seperti kita ketahui ilmu pengetahui dan obat-obatan belum mampu dalam mengendalikan jumlah penderita diabetes yang terus meningkat tiap tah...
  • Contoh Model Gaun Pengantin Adat Minang Modern Terbaru
    Contoh Model Gaun Pengantin Adat Minang Modern Terbaru
    Gaun Pengantin   Adat – Sungguh indah menjadi pengantin. Duduk di pelaminan dengan pasangan yang akan menjadi suami/istri kita, sungguh sesu...

Random Post

Memuat...

© Info Kesehatan | Artikel Kesehatan | Aneka Manfaat | Tips Cara Hidup Sehat All Right Reserved - Empowered by Suryadillaga - Powered by Blogger.com.